Manfaat madu untuk meningkatkan stamina berikut ini merupakan satu dari sekian banyak manfaat madu yang bisa Anda gunakan. Stamina yang prima memang menjadi kebutuhan hidup kita sehari-hari. Jika Anda merasakan lemas, letih dan lesu saat bekerja atau beraktivitas, itu tandanya tubuh Anda kurang stamina dan membutuhkan stamina baru.
Untuk meningkatkan stamina tubuh tidak cukup hanya dengan tidur saja. Anda membutuhkan nutrisi yang seimbang dari bahan makanan salah satunya adalah madu. Untuk mendapatkan madu, tidaklah terlalu sulit. Anda bisa mendapatkannya dengan membelinya langsung dari peternak madu agar terjamin kualitas keasliannya.
Manfaat Madu Untuk Meningkatkan Stamina
Menurut hasil sebuah penelitian, madu ternyata dapat meningkatkan performa atau ergogenic, yang dapat meningkatkan performa atlet. Madu dapat membantu tubuh dalam mengontrol gula darah dan juga membantu penyembuhan otot serta pemulihan stamina setelah melakukan aktifitas berat.
Jadi tidak ada salahnya jika Anda memasukkan madu kedalam menu harian Anda agar lebh bertenaga dan mendapatkan stamina yang maksimal. Semoga ulasan tentang manfaat madu untuk meningkatkan stamina diatas bisa bermanfaat.
Posted by 08.07 and have
, Published at